NTTKreatif, JAKARTA – Usai penunjukkan Patrick Kluivert menjadi pelatih, Timnas Indonesia dan para pencinta sepakbola kini mendapatkan kabar gembira.

Kabar tersebut tidak lain adalah soal kehadiran tiga pemain Grade A yang siap bergabung ke Timnas Indonesia dalam waktu dekat.

Ketiga pemain tersebut kini bermain di Liga top Eropa dan namanya sudah cukup dikenal luas.

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel di atas untuk konten apapun tanpa seizin Redaksi NTT Kreatif.