Pasangan bakal calon Gubernur Simon Petrus Kamlasi dan bakal calon Wakil Gubernur NTT, Adrianus Garu dalam survei itu berhasil meraup dukungan signifikan denga rataan dukungan 22,7 persen dibanding survei-survei sebelumnya.
Jauh meninggalkan Yohanis Fransiskus Lema jika dipasangkan dengan Refafi Gah yang hanya 19,1.
">
Dalam simulasi ini, Melki dipasangkan dengan Jane Natalia masih unggul.
Sementara dalam simulasi berikutnya, ketika Melki Laka Lena dipasangkan dengan Gabriel Beri Bina dan Yohanis Fransiskus Lema dipasangkan dengan Refafi Gah pun, paket SIAGA berada pada posisi dua dengan raihan 22,6 persen.***
|
Halaman

Tinggalkan Balasan