Imbasnya, permainan kedua tim sempat terhenti beberapa menit untuk kemudian dilanjutkan kembali.
Beruntung di set tersebut, Padelu Deke yang sudah di atas angin mampu menyudahi permainan dengan poin akhir 25-22.
Sementara di laga final lainnya yang mempertemukan Sinar Terang vs The Angels akhirnya dimenangkan oleh Sinar Terang dengan skor akhir 3-1.
Sempat unggul di set pertama, Sinar Terang yang mengandalkan Serli Lero malah kalah di set kedua.
Mereka kemudian mengunci kemenangan dan menjadi juara usai menang di dua set berikutnya dengan poin akhir 25-22 dan 25-19.
Sedan di laga putra yang memrebutkan tempat ketiga dimenangkan oleh Marapu Wanne dalam permainan 5 set.
Dimana Waikelo Bahari sempat unggul di set kedua namun mampu dibalas di set kedua dengan poin masing-masing set, 22-25, 25-18, 26-24, 26-28 dan 15-10. ***
|
