NTTKreatif, JAKARTA – Timnas Indonesia baru saja menang kontra Myamar dalam laga perdana di gelaran Piala AFF 2024.
Gol semata wayang, Asnawi Mangkualam di menit 76 sudah cukup membuat Timnas Indonesia membawa pulang tiga poin di laga tersebut.
Namun ada yang menarik di pertandingan tersebut. Pasalnya, di laga itu terdapat nama Victor Dethan.
Remaja asal Rote, NTT itu masuk di babak kedua dan menjalani debut pertamanya di Timnas Indonesia di laga tersebut.
Walaupun baru debut namun permainan pemain PSM itu memberikan dampak signifikan buat permainan Timnas Indonesia.
|
Halaman