NTTKreatif, TAMBOLAKA – Pengundian nomor urut dan penetapan nomor urut calon Bupati dan calon Wakil Bupati di Pilkada SBD sudah tuntas sepenuhnya.
Dalam pleno terbuka yang dipimpin Ketua KPU Kabupaten Sumba Barat Daya, Hyronimus Malelak itu, pasangan calon Ratu Ngadu Bonnu Wulla dan Dominikus A.R Kaka mendapatkan nomor urut pertama disusul pasangan calon Frans M Adilalo dan Jeremia Tanggu di urutan kedua.
Sementara pasangan Agustinus Tamo Mbapa dan Soleman Lende Dappa di urutan ketiga.
Saat diwawancarai NTTKreatif.com, pasangan Ratu Ngadu Bonnu Wulla dan Dominikus A.R Kaka mengaku tidak menduga bisa mendapat nomor urut satu dalam pengundian nomor urut tersebut.
|
Halaman
Tinggalkan Balasan